Waspada !!! Nyeri pada saat haid kemungkinan penyakit kista

Oleh: Hartina*

Apa sih kista itu?
Kista adalah suatu penyakit yang dialami kebanyakan wanita. Kista adalah suatu benjolan yang timbul dijaringan normal, suatu keadaan abnormal dan merupakan tumor jinak yang sering ditemukan.


Apa sih gejala – gejala timbulnya penyakit kista??
Gejala –gejala timbulnya penyakit kista diantaranya rasa nyeri sewaktu haid, nyeri perut bagian bawah, sering merasa sering buang air besar/ buang air kecil , pada saat yang sudah lanjut dapat teraba benjolan di daerah perut jika kista pecah  misalnya saat berhubungan seksual penderita merasa nyeri yang bertambah bila melakukan aktivitas fisik yang berat.

Apa saja macam – macam kista itu??         
Kista ada 2 macam:
1. Kista non – neoplastik yaitu sifatnya jinak biasanya akan mengempis sendiri setelah 2 – 3 bulan.
2. Kista neoplastik yaitu kista ini umumnya harus dioprasi, namun tergantung dari ukuran dan sifatya.

Apakah kista itu bisa sembuh??

Bisa sembuh dengan cara operasi, tapi jika tidak mau dioperasi masih ada alternatif lain yaitu dengan daun sirsak. Kenapa daun sirsak ?? karena  ekstrak daun sirsak bisa memperlambat pertumbuhan kanker dan efektif menyerang dan menghancurkan sel – sel kanker. Selain daun sirsak, ekstarak kulit manggis juga dapat mengobati kista karena ekstrak kulit manggis kaya akan nutrisi dan dilengkapi dengan vitamin B1, B2, C, anti oksidan, zat xanthone mampu beraksi menyebar keseluruh tubuh dalam menyangkal radikal bebas.

Penulis adalah mahasiswi D-III Kebidanan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Awal Bros Batam
Share on Google Plus

About Zaenal Muhtadin

Adalah Sebuah keputusan This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment